Pos Koramil 0824/29 Ajung Patroli Pasar, Mitigasi Inflasi Pantau Stabilitas Harga Sembako Jelang Lebaran

    Pos Koramil 0824/29 Ajung Patroli Pasar, Mitigasi Inflasi Pantau Stabilitas Harga Sembako Jelang Lebaran

    JEMBER – Pemantauan terhadap harga sembilah kebutuhan pokok (Sembako) terus dilakukan oleh Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember, guna membantu pemerintah daerah dalam pengendalian inflasi.

    Seperti halnya yang dilakukan oleh Pos Koramil 0824/29 Ajung yang melakukan patrol pemantauan sembako di pasar dan toko kelontong, dalam memantau harga dan kelancaran sirkulasi pasokan dari agen. Pada Minggu 26/03/2023.

    Menurut Danposramil 0824/29 Ajung Peltu Subaidi, dalam wawancaranya menyampaikan, bahwa pelaksanaan patroli pemantauan harga sembako dipasar terus dilakukan secara masif, utamanya disaat Puasa Ramadhan dan Menjelang Lebaran.

    Dalam situasi seperti ini permintaan barang dipasar relative mengalami peningkatan dan rawan dimanfaatkan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab, untuk itu kita terus melakukan pemantauan baik harga dipasar maupun persediaan barangnya jangan sampai tidak lancar. Jelas Danposramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, dalam konfirmasinya menyatakan, bahwa kita emmang perintahkan Koramil jajaran untuk terus melakukan pemantauan harga sembako dipasar, ini dalam rangka mencegah penimbunan dan sebagai bagian dari upaya mitigasi inflasi.

    Sehingga seandainya terjadi kenaikan harga atau keterlambatan pasokan, kita dapat segera berkoordinasi dengan cepat dengan Tim Pengendali Inflasi (TPID) Kabupaten Jember, untuk segera melakukan langkah secepatnya. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    PSHT Ranting Gelar Ujian Kenaikan Tingkat,...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Pos Koramil 0824/29 Ajung Pantau...

    Berita terkait

    Babinsa Posramil 0824/29 Ajung Bersama PPL Dampingi Petani Tingkatkan Produktivitas Pertanian di Desa Klompangan
    TNI Masuk Sekolah, Babinsa Pos Koramil 0824.29 Ajung  Pembina Upacara Bendera di SDN Rowoindah 01
    Cegah Stunting dan Sosialisasikan Hidup Bersih, Babinsa Pos Koramil 0824/29 Ajung Pendampingan Kegiatan Posyandu Balita
    Beberapa Pohon Tumbang Menutup Akses Jalan, Babinsa Klompangan Poskoramil 0824/29 Ajung Turun Tangan Bersama Aparat Terkait Evakuasi Pohon
    Anggota dan Warga Semangat Percepat Pembangunan Pos Koramil 0824/29 Ajung
    Beberapa Pohon Tumbang Menutup Akses Jalan, Babinsa Klompangan Poskoramil 0824/29 Ajung Turun Tangan Bersama Aparat Terkait Evakuasi Pohon
    Bersama Warga Babinsa Pos Koramil 0824/29 Ajung, Kerja Bakti Benahi Tanggul Irigasi Yang Jebol
    Babinsa Posramil 0824/29 Ajung Bersama PPL Dampingi Petani Tingkatkan Produktivitas Pertanian di Desa Klompangan
    TNI Masuk Sekolah, Babinsa Pos Koramil 0824.29 Ajung  Pembina Upacara Bendera di SDN Rowoindah 01
    Cegah Stunting dan Sosialisasikan Hidup Bersih, Babinsa Pos Koramil 0824/29 Ajung Pendampingan Kegiatan Posyandu Balita
    Cegah Stunting dan Sosialisasikan Hidup Bersih, Babinsa Pos Koramil 0824/29 Ajung Pendampingan Kegiatan Posyandu Balita
    Bersama Warga Babinsa Pos Koramil 0824/29 Ajung, Kerja Bakti Benahi Tanggul Irigasi Yang Jebol
    Babinsa Pos Koramil 0824/29 Ajung Pendampingan Penyerahan Sertifikat Tanah PTSL
    Danposkoramil 0824/29 Ajung Hadiri Apel Bersama Pendistribusian Logistik Pemilu 2024
    Muspika Saksikan Lomba Tarik Tambang HUT RI, Libatkan Masyarakat dan Anggota Pos Koramil 0824/29 Ajung

    Rekomendasi berita

    TNI dan ADF Bicarakan Peningkatan Kerjasama Militer
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Sertijab  Kadisops dan Kadispers

    Tags